Berbagi cerita perjalanan ke timor leste | Setelah di artikel sebelumnya saya berbagi cerita mengenai persiapan apa saja untuk mekukan perjalanan ke timor leste , maka di artikel ini saya akan becerita mengenai ada apa saja sih di timor leste? makanannya bagaimana? serta tempat-tempat unik yang berada disana. Timor leste memiliki ibu kota yang terletak didekat pantai utara yang disebut dengan dili, di dili anda bisa menemukan banyak hotel, dari yang besar seperti hotel ramelau serta hotel-hotel kecil yang hanya terdiri dari beberapa ruang. Tarif hotel disini pun cukup beragam, dari yang seharga 45 hingga 100an dollar per malam, cukup mahal bukan? Buat yang ingin lari pagi, anda bisa memanfaatkan jalan disekitar pantai Lecidere, disana juga cocok untuk duduk-duduk sambil menikmati pemandangan pantai dan beberapa perahu yang ada, oh ya disana ada fasilitas wifi gratis, sehingga tempat tersebut selalu ramai oleh penduduk sekitar. Buat kamu yang ingin berbelanja, di timor leste terdap
Sambil jalan-jalan, kita berbagi informasi